PENYULUHAN DAN PENCEGAHAAN COVID-19 YANG BERFOKUS PADA MELINDUNGI DIRI KELUARGA DAN LINGKUNGAN TERDEKAT DI KELURAHAN PUJIDADI TAHUN 2020
Keywords:
pencegahan Covid-19Abstract
Seiring berkembangnya virus Covid-19 yang terjadi di Wuhan dan berkembang diseluruh dunia, Pencegahan penyebaran virus Covid-19 dilakukan dengan Protocol 3M, mencuci tangan, menggunakan masker, menggunakan sanitaizer. Salah satu langkah menanggulangi hal ini adalah dengan membuat bilik penyemprotan covid-19 otomatis. Penyebaran virus Covid-19, tidak di pungkiri mencakup lingkungan masyarakat. maka di perlukannya pengawasan serta pencegahan penyebaran virus Covid-19, pembuatan bilik disinfektan yang sudah terintegrasi dengan kartu identitas mahasiswa dan mengotomasi pengecekan suhu, penyemprotan disifektan dan Penyimpanan data yang betujuan untuk mengetahui setiap masyarakat yang terindikasi oleh virus covid-19.
