EDUKASI PADA LANSIA TENTANG MENJAGA KESEHATAN DI MASA PANDEMI COVID-19

Authors

  • Sapta Dewanti Akademi Keperawatan I /Bukit Barisan Binjai
  • Alpredo Sidauruk Mahasiswa Akademi Keperawatan Kesdam I/Bukit Barisan Binjai
  • Titik Nurhayati Mahasiswa Akademi Keperawatan Kesdam I/Bukit Barisan Binjai
  • Ronal Simarmata Mahasiswa Akademi Keperawatan Kesdam I/Bukit Barisan Binjai

Keywords:

Covid 19, Menjaga kesehatan

Abstract

Di masa pandemi Covid-19,banyak masyarakat yang mencari informasi mengenai cara mencegah virus corona dan usaha meningkatkan kekebalan tubuh.Sejak kasus pertama pada 02 maret 2020 di Indonesia,hingga kini terus terjadi peningkatan jumlah positif Covid-19.Pemerintah membentuk gugus tugas percepatan penanganan covid-19 untuk menekan penyebarannya.Namun,sebagai individu,kita juga perlu berbuat sesuatu untuk mencegah penyebaran virus ini.Untuk itulah edukasi pola hidup sehat yang dilaksanakan di kelurahan Sumber Mulyorejo.Hasil yang terlihat setelah dilaksanakan edukasi adalah lingkungan menjadi bersih karena masyarakat sudah tidak membuang sampah di selokan,masyarakat mencuci tangan dan memakai masker

Kata kunci : Covid 19,Menjaga kesehatan

Downloads

Published

2024-01-13